Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Beauty

Anggrek Unik Berbentuk Penari Balet dari Australia

AKURAT.CO , Bila Anda pecinta tanaman anggrek pasti tidak asing lagi dengan anggrek balerina. Anggrek memang tumbuhan berbunga yang memiliki banyak jenisnya. Ia juga tersebar luas di daerah tropis. Salah satu jenisnya adalah Caladenia Melanema. Anggrek ini tergolong tanaman endemik karena hanya ditemukan di suatu tempat, yaitu Australi Barat. Anggrek ini memiliki keunikan dari bentuknya yaitu seperti seorang penari balet atau balerina. Bentuk seperti seorang penari balet wanita yang kelopak luarnya membentuk gerakan tangan khas balet. Sementara bunganya yang bewarna putih menyerupai rok penari balet. Selain bentuknya yang cantik, warna bunga ini pun sangat manis. Komponen anggrek balerina terdiri dari warna putih, pinkt, dan oren tua hingga sedikit warna kuning diujung kelopak. Benar-benar cantik bukan? Editor. Islahuddin

3 Hal yang Harus Dilakukan untuk Mengatasi Rambut Bercabang

Let’s be real : satu-satunya cara yang bisa kamu lakukan untuk benar-benar menghilangkan rambut bercabang adalah potong rambut ( snip , snip !). Pernyataan ini bukan berarti kamu harus duduk diam menunggu sampai waktunya potong rambut, lho! Ada cara yang bisa kamu lakukan untuk mencegah rambut bercabang – ikuti caranya. Kurangi heat styling Rambut rusak adalah cara tubuhmu untuk memberi tahu bahwa ada yang salah dengan kebiasaanmu. Waktunya kurangi menggunakan heat styling yang bisa merusak rambutmu! This includes ironing , curling , and blow drying . Selain mencegah rambut bercabang, kamu juga dipaksa untuk keluar dari comfort zone dan mau bereksperimen dengan tata rambut lain. Gunakan sisir bergigi lebar Treat your hair gently ! Rambut yang lemah dan rusak harus diperlakukan sehalus mungkin. Salah satu caranya adalah dengan menggunakan sisir bergigi lebar. CG! rekomendasikan boar bristle brush untuk rambut mudah rusak dengan ujung bercabang. Perawatan di rumah Ng

5 Trik Membersihkan Sepatu Berbahan Suede

sepatu berbahan suede. ESQUIRE.COM. TEMPO.CO , Jakarta - Musim kemarau seperti ini memang waktu yang tepat untuk mengenakan kerja berbahan suede. Bagaimana jika hujan turun tiba-tiba? tanpa turun hujan pun, akan ada saja noda, debu atau kotoran yang menempel. Terutama bagi Anda yang harus menempuh perjalanan panjang menuju kantor. Berikut lima trik mudah yang dapat Anda lakukan untuk membersihkan sekaligus merawat sepatu suede kesayangan. Sikat Satu hal penting yang harus Anda miliki saat memutuskan membeli sepatu suede adalah sikat khusus bahan suede. Sikat merupakan alat yang tepat untuk membersihkan sepatu berbahan dasar suede. Sikat yang digunakan tentunya sikat khusus. Sebab, tekstur suede lebih lembut dan rentan rusak. Sekilas bahkan  seperti beludru. Namun suede lebih sensitif terhadap cairan sehingga mudah menampakkan bercak. Sikat searah untuk menghilangkan kotoran, noda atau bercak pada sepatu suede Anda. Pisau Lecet pada sepatu suede tidak lain dan tidak

5 Kebiasaan Cantik Pagi Hari agar Kulit Lebih Sehat

Setelah bangun pagi, ada ritual cantik yang mengharuskan Anda untuk segera mencuci wajah, kemudian mengoleskan berbagai jenis skincare setelahnya. Namun tahukah Anda jika Anda salah sedikit saja dalam melakukan rutinitas ini dapat membuat kulit menjadi kurang sehat. Bagaimana cara mengatasinya? Moxy Magazine punya tips-nya. Give a little massage  Gunakan ujung jari saat mengaplikasikan pembersih wajah dari pipi naik ke arah hidung, lalu area dahi, mata dan kembali turun ke pipi sampai dagu. Gerakan memijat wajah ini selain membuat wajah bersih, juga akan meningkatkan sirkulasi darah sehingga wajah terlihat berseri. Don’t overwash Jika kulit memerah dan terasa kencang sehabis mencuci muka, maka bisa jadi sebenarnya Anda justru menghapus lapisan minyak alami kulit. Jika diteruskan, nantinya justru akan membuat kulit teriritasi atau terasa panas. Jadi solusinya, lupakan dulu sabun pencuci wajah di pagi hari, gunakan air untuk menghapus kotoran, kulit mati da

Ciptakan Lekuk Bulu Mata Sempurna Dalam Satu Menit

Jika memilih penjepit bulu mata, perhatikan sudut lengkungnya. Pastikan mirip atau setidaknya mendekati lekuk garis mata. Selain lekukannya, busa jepitan bulu mata juga seharusnya dipilih yang kepadatannya sedang agar dapat membantu membentuk bulu mata. Tips lainnya adalah jepitlah bulu mata setelah menggunakan maskara agar lentiknya maksimal. Tapi jangan lakukan hal ini terlalu sering, hanya pada saat-saat khusus saja, karena memiliki efek negatif, yaitu bisa membuat bulu mata rontok. Do you know ? Ternyata maskara yang sedikit kering akan menempel lebih baik pada bulu mata. Jadi, jika Anda saja membeli maskara, buka setidaknya semenit sebelum aplikasi. Setelahnya, pisahkan helaian bulu mata dengan ujung tusuk gigi agar tak terlihat kesan menggumpal. Lakukan pemisahan bulu mata ini pada bagian atas dan bawah. Anda juga bisa menggunakan sisir bulu mata agar hasilnya pun terlihat lebih alami. Untuk finishing touch , oleskan sedikit tinta maskara pada kuas eyeliner . S

K-Pop Fashion in MAMA 2015

Mnet Asian Music Award atau yang biasa disingkat dengan MAMA adalah salah satu ajang musik bergengsi bagi para musisi Korea . Di event yang telah menginjak tahun ke-17, grup fenomenal Big Bang berhasil menyabet empat awards sekaligus. Selain Big Bang , beberapa musisi seperti EXO, Shinee, Girl’s Generation, dan Hyuna juga sukses menyabet award dalam ajang bergengsi yang digelar di Asia-World Expo Hong Kong ini. Selain bertabur prestasi, ajang tahunan ini juga dihiasi oleh K-Pop Fashion  yang diusung para selebriti. Here are some photos of of K-Pop Fashion in MAMA 2015 on Moxy Magazine. Selalu sukses membuat para fans-nya menjerit histeris, dua personel grup SHINee , Key dan Minho kembali memanjakan mata dengan penampilan yang sangat menampilkan citra K-Pop Fashion Style . Key memilih kemeja polkadot yang dipadukan dengan  wide-legged pants  ditambah dengan topi velvet lebar untuk kesan trendy . Sebaliknya, Minho tampil lebih formal dengan suit. Pelantun

Princess Deena, Putri Kerajaan Arab ini Bisa Jadi role Model Kamu Untuk Pakai Poufy Skirt deh!

Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri Grid.Id – Putri asal Kerajaan Arab ini bukan sembarang keluargaan Kerajaan. Princess Deena Aljuhani Abdulaziz, merupakan seorang keluarga kerajaan Arab Saudi yang tersohor. Tapi siapa sangka dibalik perannya sebagai keluarga kerajaan ia juga memiliki pekerjaan yang tak jauh dari dunia fashion. Dilansir wartawan Grid.ID dari popsugar, Putri yang memilki tiga orang putra ini juga memilki sebuah bisnis yang bergerak dibidang fashion bernama D’NA. Berkecimpung di dunia fashion, Putri berusia 42 tahun ini memilki style yang khas. Ia kerap mengenakan poufy skirt. Poufy skirt merupakan bentuk rok yang menggembung. Daripada bingung bayangin gimana bentuk rok yang menjadi trademark bagi Sang Putri Arab ini, mending lihat deh tampilan Princess Deena mengenakan rok ini. Princess Deena tampil elegan dengan nuansa coral. Sang Putri tampil elegan dengan nuansa coral. Ia memadukan long poufy bermotif garis diagonal perpadua

DIY Losion Sunscreen Alami

  Apapun yang kita oleskan di kulit pada akhirnya akan bercampur dalam aliran darah. Itulah mengapa sangat penting untuk memilih produk secara berhati-hati. Saat Anda sedang berlibur ke pantai di weekend nanti, pastikan Anda membuat losion sunscreen alami yang bisa Anda buat sendiri ini, ya. Perlu diingat, krim ini memiliki tingkat 5 SPF sehingga Anda bisa menggunakannya saat kulit sudah mulai agak kecokelatan. Bahan: 6-7 green walnuts 1 buah wortel besar Olive oil   Cara Membuatnya: Potong-potong green walnuts dan parut wortel. Campur kedua bahan dengan olive oil secukupnya. Letakkan dalam sebuah wadah, jemur di bawah matahari selama sebulan. Setelah sebulan, saring dan simpan cairan murninya di dalam sebuah botol kecil. Sumber: womendailymagazine Foto: emmaolliff

K-Pop Fashion in MAMA 2015

Mnet Asian Music Award atau yang biasa disingkat dengan MAMA adalah salah satu ajang musik bergengsi bagi para musisi Korea . Di event yang telah menginjak tahun ke-17, grup fenomenal Big Bang berhasil menyabet empat awards sekaligus. Selain Big Bang , beberapa musisi seperti EXO, Shinee, Girl’s Generation, dan Hyuna juga sukses menyabet award dalam ajang bergengsi yang digelar di Asia-World Expo Hong Kong ini. Selain bertabur prestasi, ajang tahunan ini juga dihiasi oleh K-Pop Fashion  yang diusung para selebriti. Here are some photos of of K-Pop Fashion in MAMA 2015 on Moxy Magazine. Selalu sukses membuat para fans-nya menjerit histeris, dua personel grup SHINee , Key dan Minho kembali memanjakan mata dengan penampilan yang sangat menampilkan citra K-Pop Fashion Style . Key memilih kemeja polkadot yang dipadukan dengan  wide-legged pants  ditambah dengan topi velvet lebar untuk kesan trendy . Sebaliknya, Minho tampil lebih formal dengan suit. Pelantun

K-Pop Fashion in MAMA 2015

Mnet Asian Music Award atau yang biasa disingkat dengan MAMA adalah salah satu ajang musik bergengsi bagi para musisi Korea . Di event yang telah menginjak tahun ke-17, grup fenomenal Big Bang berhasil menyabet empat awards sekaligus. Selain Big Bang , beberapa musisi seperti EXO, Shinee, Girl’s Generation, dan Hyuna juga sukses menyabet award dalam ajang bergengsi yang digelar di Asia-World Expo Hong Kong ini. Selain bertabur prestasi, ajang tahunan ini juga dihiasi oleh K-Pop Fashion  yang diusung para selebriti. Here are some photos of of K-Pop Fashion in MAMA 2015 on Moxy Magazine. Selalu sukses membuat para fans-nya menjerit histeris, dua personel grup SHINee , Key dan Minho kembali memanjakan mata dengan penampilan yang sangat menampilkan citra K-Pop Fashion Style . Key memilih kemeja polkadot yang dipadukan dengan  wide-legged pants  ditambah dengan topi velvet lebar untuk kesan trendy . Sebaliknya, Minho tampil lebih formal dengan suit. Pelantun

DIY Losion Sunscreen Alami

  Apapun yang kita oleskan di kulit pada akhirnya akan bercampur dalam aliran darah. Itulah mengapa sangat penting untuk memilih produk secara berhati-hati. Saat Anda sedang berlibur ke pantai di weekend nanti, pastikan Anda membuat losion sunscreen alami yang bisa Anda buat sendiri ini, ya. Perlu diingat, krim ini memiliki tingkat 5 SPF sehingga Anda bisa menggunakannya saat kulit sudah mulai agak kecokelatan. Bahan: 6-7 green walnuts 1 buah wortel besar Olive oil   Cara Membuatnya: Potong-potong green walnuts dan parut wortel. Campur kedua bahan dengan olive oil secukupnya. Letakkan dalam sebuah wadah, jemur di bawah matahari selama sebulan. Setelah sebulan, saring dan simpan cairan murninya di dalam sebuah botol kecil. Sumber: womendailymagazine Foto: emmaolliff

Ternyata ini Warna Lipstik Andalan Rianti Cartwright, Bisa Dipakai Semua Jenis Warna Kulit Loh!

Laporan Wartawan Grid.ID, Ristiani Theresa Grid.ID -  Apa nih warna lipstik favorit kalian? Pemilihan warna lipstik penting loh demi menunjang penampilan Selain itu, warna lipstik yang sesuai dengan warna kulit kalian juga berperan menambah kepercayaan diri. Kebanyakan wanita lebih memilih warna-warna pink atau merah ya. Namun ada warna lipstik yang populer menggantikan warna-warna itu Warna shade pink keunguan ternyata memberikan kesan tersendiri bagi kebanyakan wanita saat ini. Berkat warna lipstik fuschia tampilan semua warna kulit bisa menjadi bersih dan cerah. Seperti artis cantik yang juga pemain film Rianti Cartwright, ia lebih memilih warna lipstik fuschia sebagai andalannya. Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Cocok buat ngeteh ya (instagram Rianti Cartwright) Cantiknya Lipstik Fuschia andala

Nggak Cuma Titi Kamal, Sudah 5 Bulan Kehamilan Sandra Dewi Tetap Stylish dan Fashionable, Apa sih Rahasianya?

Laporan Wartawan Grid.ID, Jeanne Pita Winaryati Grid.ID - Selain Titi Kamal, Sandra Dewi juga tengah hamil muda loh. Usia kehamilan Sandra Dewi pun sudah 5 bulan. Namun diusia kehamilannya kini, Sandra Dewi tetap terlihat stylish dan fashionable . Di samping itu, perutnya pun tidak terlalu menonjolkan kehamilannya. Sampai kini pun ia masih aktif bekerja serta pemotretan produk. Apa sih rahasianya biar tetap bisa tampil stylish dan fashionable saat hamil? 1. Gunakan pakaian yang lebih longgar Pakaian yang longgar terutama dibagain perut bisa menyamarkan bentuk perut kamu yang mulai berisi loh Tapi pastikan juga baju yang kamu pakai tetap nyaman ya Sandra Dewi menggunakan blouse crop yang longgar di bagian perutnya 2. Gunakan mini dress terusan Usahakan mini dress yang kamu pilih tidak memiliki potongan di bagian perut ya. Potongan di bagian perut dapat membuat perut kamu semakin menonjol Sandra Dewi mengenakan mini dress terusan berwarna kuni

Ternyata ini Warna Lipstik Andalan Rianti Cartwright, Bisa Dipakai Semua Jenis Warna Kulit Loh!

Laporan Wartawan Grid.ID, Ristiani Theresa Grid.ID -  Apa nih warna lipstik favorit kalian? Pemilihan warna lipstik penting loh demi menunjang penampilan Selain itu, warna lipstik yang sesuai dengan warna kulit kalian juga berperan menambah kepercayaan diri. Kebanyakan wanita lebih memilih warna-warna pink atau merah ya. Namun ada warna lipstik yang populer menggantikan warna-warna itu Warna shade pink keunguan ternyata memberikan kesan tersendiri bagi kebanyakan wanita saat ini. Berkat warna lipstik fuschia tampilan semua warna kulit bisa menjadi bersih dan cerah. Seperti artis cantik yang juga pemain film Rianti Cartwright, ia lebih memilih warna lipstik fuschia sebagai andalannya. Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Lipstik Fuschia andalan Rianti (instagram Rianti Cartwright) Cocok buat ngeteh ya (instagram Rianti Cartwright) Cantiknya Lipstik Fuschia andala

Mendekorasi Rumah Bernuansa Natal nan Cantik dengan Langkah Mudah

Malam natal adalah saat yang sempurna untuk berkumpul dengan keluarga dan orang-orang terkasih untuk merayakannya dengan dinner, bertukar kado dan melakukan sederet aktivitas menyenangkan. Beri nilai lebih pada hari itu dengan menghias rumah secantik mungkin. Jangan khawatir jika Anda tak memiliki budget lebih, karena dengan sedikit kreativitas, bukan tidak mungkin jika rumah Anda akan terlihat lebih cantik dan unik, seperti beberapa ide Moxy Magazine berikut.    Rustic Touch Untuk Anda yang menyukai gaya rustic Christmas, potongan dedaunan atau tangkai kering bisa jadi pilihan untuk mempercantik ruangan. Ikat tangkai-tangkai ini menjadi satu dengan pita, lalu taruh dalam vas kaca tinggi yang sebelumnya telah diberi hiasan berupa pasir. Tata tangkai-tangkai ini melingkar, lalu taruh vas di atas piring yang dihias biji-bijian. Selain itu tangkai ini juga bisa dimanfaatkan untuk menggantung hiasan natal. Hasilnya? Very Scandinavian style!   Bright Light Candles

Androgyny Look

Kristen Stewart menampilkan gaya signature-nya, androgynous glam Gunakan warna foundation yang lebih cerah satu tingkat dari wajah Anda untuk memberikan kesan cerah pada wajah. Jika Anda ingin tampil lebih natural, BB cream adalah pilihan yang tepat dari Moxy Magazine untuk sedikit menutupi noda-noda pada wajah. Bagian paling penting sekitar mata adalah, karena dapat memberikan kesan androgini lebih kental. Pada bagian ini, Anda memerlukan warna dark brown , kemudian usahakan untuk menurunkan lekukan alis Anda untuk mendapatkan bentuk yang datar. Mulailah menarik garis dari tengah ke ujung alis. Pada kedua bagian, baik untuk diatas dan dibawah usahakan untuk menarik garis datar dan menurukan lekukan alis Anda sebelumnya. Setelah alis Anda terlihat datar, Moxy Magazine menyarankan untuk melanjutkan garis tersebut kearah pangkal alis. Kemudian Anda hanya perlu menyesuaikan ketebalan alis dan warna seperti ujung alis. Untuk penggunaan eyeshadow , Anda d

Duh, Tengsin! Begini Ekspresi Orang-orang Ini Saat Temukan 'Kembaran' Mereka, Kok Bisa Jodoh Gini

TRIBUNTRAVEL.COM - Jika mendengar kata 'kamuflase', pasti yang terlintas di benak kita adalah upaya alami yang dilakukan binatang atau tumbuhan untuk menyaru dengan lingkungan sekitar. Namun, ternyata manusia pun bisa membuat kamuflase dengan barang sehari-hari, lho. Lalu bagaimana kalau kamu menemukan pakaian yang persis dengan mangkuk makananmu? Atau menemukan benda yang memiliki warna atau motif yang sama dengan sekelilingnya? Tentu bingung dan terkadang malah jadi malu. Namun, ini jadi cara asyik untuk iseng-iseng menguji kejelian mata, lho. Dilansir TribunTravel.com dari laman Life Buzz, berikut kejadian kamuflase dalam kehidupan sehari-hari. 1. Motif mangkok yang tampak matching banget sama kemeja wanita ini (lifebuzz.com) 2. Alamak, tirai kamar mandi pun bisa serasi sama korek api (lifebuzz.com) 3. Kok ya bisa 'jodoh' begini? (lifebuzz.com) 4. Baju yang semotif sama cover jok bus (lifebuzz.com) 5. Bisa kamu temukan badan

A Bucket Of Makeup Ideas From Spring/Summer 2016

Gloss Over This idea is really cool ! Tidak disangka tampilan seperti habis menghadiri pesta paling meriah ini menjadi tren di ranah New York Fashion Week. “He likes the idea that they’ve been out all night sweating,” said Francois Nars of Marc Jacobs. Lupakan pro foundation , Anda hanya memerlukan Vaseline dan aplikasikan di tulang pipi, kelopak mata dan dibawah mata. Anda juga dapat menambahkan lipgloss untuk memberikan kesan glossy pada bibir.   Minimal Makeup Fresh-look makeup never gets old, right? Pastikan Anda selalu merawat kulit wajah Anda sehingga fresh-look makeup ini dapat membuat tampilan Anda semakin menarik.   Bold Brows Give a chance to be bold with your eyebrows! Pastikan alis Anda memiliki bentuk yang rapih kemudian Anda hanya perlu poleskan sedikit eyebrow powder tipis agar tidak memberikan kesan yang terlalu berlebihan pada alis Anda.   Bronze in Glow “It’s rock chicks in the sun,” said makeup artist Pat McGrath. Let’s rock you

5 Cara Membuat Tangan Selembut Sutra Saat Wedding Day

This Article is In Partnership with Nuren/Wedding Para pengantin biasanya sibuk mengurus acara pernikahan sampai-sampai lupa merawat diri sendiri. Padahal, hari pernikahan adalah hari bahagia Anda seumur hidup sekali, jadi lebih baik Anda mulai merawat diri dan kesehatan juga sebelum hari H. Satu bagian tubuh yang sering dilupakan para pengantin perempuan adalah tangan. Anda akan memegang bunga, bersalaman dengan banyak orang, dan jangan lupa pasangan Anda akan menyematkan cincin di jari manis Anda. So, let's take a better care for your hands!   Gunting Kuku Tentu saja Anda tidak mau punya kuku yang super panjang dan merusak gaun sutra Anda pada hari H jika tidak berhati-hati. Anda juga tidak mau mengalami patah kuku saat acara berlangsung. Kami menyarankan untuk merendam kuku Anda di air hangat dan sabun sebelum mengguntingnya dan lakukan hal ini secara rutin. Jangan lupa juga untuk membuang kulit mati yang ada di sekitar kuku, ya. Lembutkan Tangan Anda

6 Things To-Do Pada Gaun Pernikahan Anda Setelah Acara Selesai

This Article Is in Partnership with   Nuren/Wedding Banyak di antara kita yang bingung apa yang harus dilakukan dengan wedding dress pasca pesta pernikahan. Niatnya ingin menyimpannya dengan baik, tapi malah jadi kusut atau rusak. Jika Anda berniat menyimpan wedding dress ini untuk putri Anda saat besar nanti, ada baiknya Anda mengikuti tips-tips di bawah ini agar wedding dress Anda bisa tetap bertahan bagus dan tetap cantik saat digunakan putri Anda nanti. Cuci dan Bersihkan Pasca pesta pernikahan, segera bawa wedding dress Anda di toko dry cleaer terbaik. Jangan menunda sampai Anda pulang dari bulan madu atau setelah bertahun-tahun. Anda tidak akan bisa memberikan wedding dress itu pada putri Anda jika tidak mencucinya. Noda kecil seperti warna kuning atau cokelat akan merusak gaun Anda. Untuk itu, segera bawa ke dry cleaner terbaik dan jangan menunda-nunda. Serahkan Pada Ahlinya Jika memang gaun ini sangat berarti, Anda tidak perlu mencuci sendiri gaun