Skip to main content

Miliki Anak yang Derita Hemofagositik dan Tak Punya Uang, Berkat Kejujuran Anaknya Sembuh

KOMPAS.COM

Ilustrasi dollar

Miliki Anak yang Derita Hemofagositik dan Tak Punya Uang, Berkat Kejujuran dan Barang ini Anaknya Sembuh

POS-KUPANG.COM|CHINA -- Pepatah ini pantas untuk menggambarkan makna dari sebuah sikap yang jujur.

Pria ini memiliki anak yang menderita hemofagositik (Kondisi darah) dan tidak cukup uang untuk mendapat perawatan. Berkat kejujurannya, petani dari Tingkok ini akhirnya mendapat uang.

Mungkin kalimat itulah yang tepat untuk menggambarkan kisah pria ini, "Siapa yang menanam kejujuran dia yang akan menuai kebaikan"

Seorang pria asal Tiongkok mendapatkan balasan yang cukup mengejutkan sekaligus mengharukan dari pemilik dompet tersebut.

Menurut SCMP melalui World of Buzz pada Jumat (29/3/2019), pria bernama Tan Shaolong, adalah petani asal Jining provinsi Shandong Timur, Tiongkok.

Dia memiliki putra bernama Tang Yixuan, yang menderita hemofagositik (kondisi darah) dan harus mendapatkan perawatan.

Setelah melakukan konsultasi, dokter memberitahu Shaolong bahwa anaknya bisa sembuh dengan melakukan transplantasi sumsum tulang.

Untungnya sumsum tulangnya dengan anaknya cocok, namun biaya transplantasinya tidak murah, setidaknya dia menyiapkan biaya sekitar 400.000 yuan atau sekitar Rp 847 juta.

Tentu saja biaya tersebut tidak sanggup dibayarnya, dan ia juga masih memiliki tanggungan 200.000 yuan sekitar Rp 423 juta untuk biaya perawatan.

Sedangkan mereka hanya bisa meminjam 120.000 yuan sekitar Rp254 juta dari kerabatnya.

Hingga suatu ketika, Shaolong menemukan dompet di jalan yang berisi uang 20.000 yuan atau sekitar Rp42 juta.

Selain itu, juga ada kartu bisnis, dan SIM di dompet yang ditemukan dekat dengan lokasi di mana putranya dirawat.

"Sejujurnya melihat begitu banyak uang, saya merasa senang, tetapi saya khawatir tentang uang tersebut jika untuk menyelamatkan anak saya,"katanya.

"Kemudian setelah berpikir ulang, saya berpikir mungkin uang itu untuk menyelamatkan jiwa orang lain," lanjutnya.

Setelah itu Shaolong memutuskan untuk mengembalikan dompet tersebut, dan ternyata pemiliknya adalah Din Yilong, seorang petani sayur.

Kemudian, Shaolong ditawari imbalan uang, tetapi dia menolaknya.

"Jika itu adalah gaji saya dari hasil kerja keras saya, tentu saya akan menerimanya. Tetapi itu adalah milik orang lain, saya tidak bisa menerimanya," Jelas Shaolong.

Setelah kejadian itu, Shaolong dan Din Yilong terus berkomunikasi melalui media sosial.

Din Yalong mengetahui bahwa, Shaolong membutuhkan bantuan untuk biaya transplantasi sumsum tulang anaknya.

Gara-gara mengembalikan dompet hilang, pria di Tiongkok berhasil menyelamatkan anaknya yang sakit berat. (SCMP / World of Buzz)

Maka dia memutuskan untuk membantu Shaolong dengan mendanai operasi sumsum tulang putranya.

Namun, dia juga tidak memiliki biaya sebesar itu. Maka Din Yilong memutuskan untuk memberikan 200.000 kg lobak sebagai sumbangan untuk anak Shaolong.

"Saya memutuskan untuk menyumbangkan semua lobak ini pada tuan Shaolong, supaya kami bisa menjualnya dan mengumpulkan uang untuk anaknya," kata Din Yilong.

Hasilnya mereka menjual semua lobak ini dan mengumpulkan biaya sebanyak 500.000 yuan atau sekitar Rp1 miliar untuk biaya operasi transplantasi sumsum tulang.(*)

Artikel ini telah tayang di Intisari dengan judul "Kembalikan Dompet yang Hilang, Pria Ini Berhasil Selamatkan Nyawa Buah Hatinya Sendiri"

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Karena Kejujurannya, Pria Ini Berhasil Selamatkan Anaknya yang Sakit Berat, //www.tribunnews.com/internasional/2019/04/01/karena-kejujurannya-pria-ini-berhasil-selamatkan-anaknya-yang-sakit-berat?page=all.

Comments

Popular posts from this blog

Upgrade Matrix Burger S2 K5S Firmware StarTrack SRT-5600

Satelit Indonesia update bagaimana cara update matrix burger s2 avs+ menggunakan software StarTrack SRT-5600 New HD Plus terbaru. Kini melanjutkan tips receiver parabola menggunakan berbagai firmware yang beredar yang sebelumnya sudah kita bahas mengenai Skybox A1 menggunakan firmware Star Track SRT 4200. Receiver parabola Matrix Burger S2 K5S AVS+ merupakan salah satu decoder satelit yang menggunakan chipset Montage CS8001. Sama dengan receiver Matrix Burger S2 K5S AVS+, di Indonesiapun berjejer koleksi receiver dari keluarga Skybox dari 4MB sampai combo. Percobaan penggunaan software StarTrack SRT-5600 New HD Plus di decoder Matrix Burger S2 K5S AVS+ di sarankan untuk yang sudah mengerti menangani masalah kalau terjadi hal yang tidak di inginkan seperti mode on, boot loop , hang dan lain lain serta memiliki dasar edit firmware memakai hex editor. Tanpa kemampuan itu disarankan tidak mencoba, tapi kalau ingin tahu memang harus mencoba. Ada beberapa yang perlu diperhatikan. Sama

Anak 9 Tahun di China Curhat soal Ayahnya yang Keranjingan Main Ponsel

Seorang anak laki-laki berusia sembilan tahun di China menarik perhatian media sosial setelah menuliskan esai di sekolahnya. Dalam esainya itu, Xiaozhi menuliskan keluhan soal ayahnya yang keranjingan memegang ponsel.Esai yang berjudul “Ayah, aku ingin memberitahumu ini” pertama kali diposting di media sosial oleh guru sekolah Xiaozhi di platform microblogging China, Webo. Xiaozhi sendiri bersekolah di Sekolah Internasional Luoyang, di Kota Luoyang, Henan.“Ayah, setiap kali aku memintamu memeriksa PR-ku, ayah hanya perlu melihat sekali dan berkata ‘tidak buruk, sekarang mainlah,” tulis Xiaozhi, seperti dikutip dari The Straitstimes , Minggu (28/1).Dalam esai yang ditulis dengan huruf kanji itu, Xiaozhi menggambarkan bagaimana ayahnya sangat terpaku kepada ponselnya baik siang maupun malam hari. Bahkan menurutnya, ayahnya itu tidak bisa hidup tanpa memagang ponsel.“Seolah-olah ada penyedot debu di dalam ponsel yang mengisapnya masuk,” lanjutnya.Akibat kegilaan ayahnya tersebut, Xiaoz

Cara Menghapus Timeshift Receiver Parabola di Flashdisk

Satelit Indonesia update bagaimana cara membuang file timeshift di receiver parabola dengan mudah. Belakangan banyak yang mengeluh adanya file timeshift.dat muncul di flashdisk atau memori card akibat di colokkan ke receiver parabola terutama untuk yang berchipset montage. Contoh beberapa receiver yang menggunakan file timeshift seperti keluarga skybox A1, receiver K0S seperti matrix burger S2, Tanaka Jurasic dan masih banyak yang lain. Sebenarnya apa itu file timeshift dan kenapa muncul di flashdisk atau penyimpan lain saat di colokkan ke USB receiver. File timeshift bisa dibilang adalah memori virtual, gunanya untuk menyimpan data saat ada aksi tertentu. Untuk kasus di receiver, timeshift itu digunakan untuk pada saat aksi PVR atau bahasa enaknya rekaman. Jadi saat merekam, ts transfer nya digeser dan pergeseran ini butuh penyimpan makanya dibentuk file timeshift ini. Masalahnya ukuran file timeshift ini lumayan besar, dan bisa saja mengikuti ukuran ruang bebas di disk penyimp